30.7 C
Banda Aceh

Gaya Hidup

BANDA ACEH | CBNPost – Meski Qanun Kawasan Tanpa Rokok (KTR) sudah berlaku di Banda Aceh sejak 2016, namun penerapannya dinilai masih belum masksimal. Penyebabnya, belum diterapkannya sanksi terhadap pelaku pelanggaran Qanun No.05/2016 tersebut. Hal itu disampaikan...
BANDA ACEH | CBNPost – Laju inflasi di Aceh dalam tahun 2024 diperkirakan masih tinggi. Bank Indonesia (BI) Provinsi Aceh terus berupaya mengantisipasi peningkatan laju inflasi terutama dari kelompok volatile food. Kepala Perwakilan BI Aceh, Rony Widijarto mengatakan,...

GEN-A Edukasi Remaja Tentang Bahaya Merokok

BANDA ACEH | CBNPost -- Generasi Edukasi Nanggroe Aceh (GEN-A) menggelar pelatihan bagi para remaja di desa atau gampong Jawa, kecamatan Kuta Raja, kota...

Penderita Kanker Rahim dan Payudara Masih Tinggi di Aceh

BANDA ACEH | CBNPost – Jumlah penderita kanker rahim dan payudara di Aceh masih sangat tinggi, kebanyakan penderita telat berobat, seharusnya bisa dicegah jika...

Perempuan Lebih Melek Literasi Keuangan Dibanding Pria

BANJARMASIN | CBNPost – Indek literasi keuangan perempuan lebih tinggi dari laki-laki. Hasil Survei Nasional Literasi dan Inklusi Keuangan (SNLIK) tahun 2022 menunjukkan indeks...

Kurangi Emisi UTU Batasi Kenderaan Masuk Kampus

MEULABOH | CBNPost – Universitas Teuku Umar (UTU), Meulaboh, Kabupaten Aceh Barat tercatat sebagai kampus hijau ke-22 di Indonesia dan kampus penerima UI Green...

Indonesia Akan Jadi Pusat Modest Fashion Dunia

JAKARTA | CBNPost – Sebagai negara dengan populasi muslim terbesar di dunia, Indonesia akan menjadi pusat modest fashion. Gaya berbusana sopan yang kini sudah...

Wamenkominfo Nezar Patria Harapkan Diplomasi Kuliner Aceh Diperluas

BOGOR | CBNPost -- Wakil Menteri Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Nezar Patria berharap komunitas Sahabat Kuliner Aceh (SKA) dapat memperluas jangkauannya untuk terus memperkenalkan...

Cegah Stunting Ibu Hamil Dibagikan Dencis, Siswi Diberikan Tablet Tambah Darah

JANTHO | CBNPost – Ibu hamil dan ibu yang memiliki balita di Gampong Kajhu, Kecamatan Baitussalam, Kabupaten Aceh Besar kebagian 650 kilogram ikan dencis....

Menilik Harta Karun Côh dan Krueng Thôe

Oleh; Boy Abdaz CBNPost – Minggu lalu, saya memenuhi tantangan seorang teman untuk berkunjung ke Côh, sebuah kawasan yang terletak di pesisir Selat Malaka.  Côh...

Bersenang-senang di Pulau Rubiah Sabang

Oleh Ihan Nurdin CBNPost | NUN di ujung barat Indonesia, ada setumpuk daratan yang luasnya hanya 120 kilometer. Di atasnya terpacak gunung berapi. Terdapat pula...

The Aceh Institute Gelar Media Briefing Kawasan Tanpa Rokok

IDI | CBNPost – The Aceh Institute bekerjasama dengan The Union yang didukung beberapa lembaga lainnya menggelar Media Briefing bertajuk Korelasi Penerapan KTR dengan...

Harmoni di Tepi Krueng Lokop

CBNPost – Seperti menyisir daerah pedalaman lainnya, menelusuri jalan ke Lokop, Aceh Timur, membutuhkan kesiapan yang matang. Harus didukung oleh jenis transportasi yang tidak...

Si Hijau di Pekarangan Rumah

Oleh: Mulyati Asih Saya melihat beberapa postingan seorang teman di media sosial tentang pola hidup sehat yang ia jalanani, langsung menginspirasi saya. Foto sesayuran segar,...

Artikel Terbaru

spot_img